MAGNUS BENCH SERIES

Bench merupakan alat pendukung latihan beban atau weight training yang berbentuk seperti tempat duduk. Karena latihan memiliki beragam gerakan dengan target otot yang berbeda, maka bench memiliki beberapa jenis dengan tingkat kedataran yang berbeda - beda. Magnus memiliki beberapa jenis bench seperti,

Magnus Commercial Flat Incline Decline Bench | Magnus Commercial Multi Bench | Magnus Commercial Multi Bench Pro

MAGNUS COMMERCIAL MULTI BENCH

Bench compact yang menawarkan kombinasi antara kekokohan dan fleksibilitas, didukung dengan 10 opsi pengaturan bench pada bagian punggung dan 5 opsi pengaturan bench pada bagian kursi, ditambah lagi attachment knee catch yang akan membantumu berlatih dengan variasi latihan yang sangat beragam.

 

Bench ini juga hadir dengan spesifikasi kompetisi mulai dari dimensinya maupun ketebalan batalannya, sehingga akan sangat nyaman dan mengoptimalkan dirimu dalam berlatih.

Learn More

MAGNUS CFID BENCH

Magnus CFID Bench merupakan bench serbaguna yang mudah digunakan untuk Anda berlatih kapanpun! Memiliki 3 opsi pengaturan pada kursi dan 10 opsi pengaturan lubang pada bagian belakang kursi (punggung), Magnus CFID Bench dapat disesuaikan dengan mudah oleh masing-masing pengguna, sehingga dapat meningkatkan efisiensi dan produktivitas gym manapun, terlepas dari ukuran tubuh pengguna, pilihan olahraga, atau luas gym Anda.

 

Tim Magnus mendesain bench ini dengan plat berbentuk U yang secara efektif menghindari kelebihan ruang dan benturan antara bantalan kursi dan juga sandaran kursi.

Learn More

Magnus CMB PRO

Magnus Commercial Multi Bench Pro merupakan bench terbaru dari Magnus dengan peningkatan kualitas dan fitur yang sangat signifikan. Hanya dengan bench ini saja kamu dapat berlatih upper body hingga lower body dengan memanfaatkan attachment yang dimilikinya.

 

Bench ini memiliki optinal fitur yang bisa teman - teman beli secara terpisah seperti : Leg Curl / Leg Extension Attachment, Sit Up Attachment, dan Preacher Curl Attachment.

Learn More